Mengenal Jenis Asuransi Mobil, Lengkap Beserta Manfaatnya

icon 30 January 2023
icon Admin

Jenis asuransi mobil kedua adalah Total Loss Only (TLO). TLO menawarkan jaminan perlindungan mobil dari risiko kehilangan total. Baik disebabkan oleh pencurian dan kerusakan yang membutuhkan lebih dari 75% biaya perbaikan.

Biaya tersebut dihitung dari harga mobil sebelum mengalami kerusakan. Maka dari itu, klaim asuransi TLO akan ditolak bila biaya perbaikan kurang dari 75%. 

Jadi, tidak akan ada ganti rugi terhadap kerusakan ringan. Salah satu kelebihan asuransi TLO dibanding All Risk adalah premi asuransinya lebih murah. 

  • Asuransi Mobil Pertanggungan Risiko Pribadi

Asuransi jenis ini menawarkan perlindungan atau pertanggungan terhadap risiko kerugian kepada pemilik kendaraan saja. Perlindungan yang diberikan mencakupi risiko kepemilikan dan penggunaan mobil secara pribadi. 

  • Asuransi Mobil Tanggung Jawab Pihak Ketiga

Juga dikenal dengan sebutan third party liability insurance, jenis asuransi ini menawarkan perlindungan terhadap kewajiban dari pihak ketiga.